Program Studi Unggulan, Mengenal Mata Kuliah Pada Program D3 Akuntansi PKN STAN

Admin CMO • Kamis, 16 Mei 2024

Program Studi Unggulan, Mengenal Mata Kuliah Pada Program D3 Akuntansi PKN STAN

Inilah kurikulum yang diajarkan dalam program D3 Akuntansi di PKN STAN. PKN STAN, Politeknik Keuangan Negara Sekolah Tinggi Administrasi Negara, menjadi tujuan impian bagi banyak orang. Prestise menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) di masa depan menjadi alasan utama mengapa STAN selalu menjadi pilihan populer untuk melanjutkan pendidikan tinggi.


Salah satu jurusan yang sangat diminati di PKN STAN adalah program D3 Akuntansi. Sebelum memutuskan untuk mendaftar di PKN STAN, penting untuk memahami profil jurusan termasuk materi yang diajarkan.



Mengenal Program D3 Akuntansi PKN STAN Kurikulum akademik Program Studi DIII Akuntansi di STAN terdiri dari beberapa kelompok mata kuliah, yaitu: 

1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 

2. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 

3. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 

4. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)


Rincian mata kuliah yang masuk dalam kurikulum ini yakni: 

A. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 

1. Agama 

2. Bahasa Indonesia 

3. Bahasa Inggris 

4. Kewarganegaraan 

5. Pancasila 


B. Mata Kuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK) 

6. Aplikasi Komputer Perkantoran 

7. Ekonometrika 

8. Ekonomi Makro 

9. Ekonomi Mikro 

10. Keuangan Publik 

11. Manajemen 

12. Manajemen Keuangan 

13. Pengantar Akuntansi 

14. Pengantar Ilmu Ekonomi 

15. Pengantar Pengelolaan Keuangan 


C. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) 

16. Akuntansi Biaya 

17. Akuntansi Biaya 

18. Akuntansi Keuangan Lanjutan I 

19. Akuntansi Keuangan Lanjutan II 

20. Akuntansi Keuangan Menengah I 

21. Akuntansi Keuangan Menengah II 

22. Akuntansi Pemerintah I 

23. Akuntansi Pemerintah II 

24. Analisis Laporan Keuangan 

25. Audit Keuangan Sektor Komersial 

26. Pengantar Akuntansi 

27. Pengantar Pengelolaan Keuangan 

28. Perpajakan 

29. Perpajakan 

30. Praktik Akuntansi Keuangan Menengah I 

31. Praktik Akuntansi Keuangan Menengah II 

32. Praktik Auditing 33. Praktik Kerja Lapangan 

34. Sistem Informasi Akuntansi 

35. Sistem Informasi Akuntansi Pemerintah 

36. Teknik Audit Berbantuan Komputer 

37. Tugas Akhir Elektif - Karya Tulis Tugas Akhir - Penugasan Lain 


D. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) 

38. Bela Negara 

39. Budaya Nusantara dan Pengembangan Kepribadian 

40. Etika dan Anti Korupsi 


E. Mata Kuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MBB) 

41. Hukum Perdata 

42. Kuliah Kerja Mahasiswa 

43. Pengantar Ilmu Hukum 


Dengan total 43 mata kuliah yang mencakup 112 SKS, program D3 Akuntansi PKN STAN dirancang untuk memberikan dasar yang kuat dalam bidang akuntansi, serta kemampuan analisis dan keterampilan praktis yang dibutuhkan di dunia kerja. Selain itu, mata kuliah seperti "Bela Negara" dan "Etika dan Anti Korupsi" juga akan membekali kamu dengan pengetahuan tentang pentingnya integritas dan tanggung jawab dalam profesi akuntansi.

TELAH HADIR, BIMBINGAN BELAJAR PERSIAPAN LULUS TES PKN STAN PERTAMA, TERBAIK DAN TERSIAP DI INDONESIA TERBUKTI 90% LOLOS SKD & 80% MENJADI ABDI NEGARA, BAGI KAMU YANG INGIN IKUT SELEKSI MASUK PKN STAN 2024 MULAI PERSIAPKAN DARI SEKARANG YUK BERSAMA BIMBEL AKSES! 


Dengan Bimbingan Belajar Online & Offline yang memiliki kualitas pengajar yang Profesional sudah teruji didukung oleh Soal terupdate 2024 yang sudah berstandar HOTS, Tersedia lebih dari 50.000+ Video Pembelajaran, Tips & Trik Lulus Tes PKN STAN, Tryout SKD berbasis CAT, Sehingga Kamu akan semakin Siap Menghadapi Tes masuk PKN STAN 2024 Bersama Bimbel Akses.



Apa sih kelebihan Bimbel Akses?

✅ Metode belajar terlengkap (kelas tatap muka, kelas online, kelas mandiri)

✅ 80% tenaga pengajar ASN dari kementerian dan 20% Akademis Dosen

✅ Perpustakaan digital dan Cek Jurusan

✅ Try Out Offline dan online dengan DENGAN SOAL TERUPDATE di event.tokedinasan.com

✅ Puluhan video pembelajaran di akseslearning.com

✅ dan fasilitas menarik lainnya


Masih Ragu untuk bergabung?

✅ Di Bimbel Akses sudah bekerjasama dengan kementrian RI

✅ Pengajar Profesional & berkompeten di bidangnya

✅ Pembelajaran dapat diakses dengan sistem Offline dan online

✅ Berpengalaman lebih dari 15 tahun meluluskan pesertanya


Kamu mau ikut kelasnya?

Daftar di sini

Punya pertanyaan lain?

Hubungi Kami


Refrensi: https://edukasi.sindonews.com/read/1377281/211/jadi-prodi-favorit-apa-saja-mata-kuliah-program-d3-akuntansi-pkn-stan-1715760320?showpage=all 


Akses

Copyright © 2024. All rights reserved. AKSES EDUCATION CENTRE